Kamis, 16 Juli 2015

Objek Wisata Pantai Gili Nanggu Yang Belum Terjamah

Pantai Gili merupakan pantai yang paling asik di kunjungi di wisata Lombok ini, belum banyak yang tahu sebenarnya keberadaan dari pantai ini. akan tetapi dari canggihnya teknologi internet yang mempengaruhi wisata pantai ini mulai terdapat pengunjung yang datang, untuk yang belum tahu memang pantai ini hanya segitu saja atau pula banyak yang mengatakan pantai ini kotor dan sepi. Hal itu semua pasti anda di kecewakan dengan pribadi anda sendiri.
 
Pulau Lombok memang tempatnya berbagai wisata alam yang eksotis sehingga terkadang juga bisa di katakan sebagai tempat surga dunia yang kedua, tak bisa menyangka di sudut-sudut desa saja sebuah pantai yang berada di Lombok ini sangat mempesona sekali tidak heran memang kalau kita bisa berlibur di pulau Lombok dengan banyak wisata yang di kunjunginya.
 
Pantai Gili Nanggu juga pantai yang bebas dari banyaknya kotoran seperti sampah, asap polusi dan bau yang tidak sedap. Cocok sekali untuk anda yang berlibur dengan seolah-olah untuk menguasai sebuah tempat dipantai ini, karena juga pantai terkadang ramai atau juga bisa hanya dua orang atau selanjutnya.
 
Nah untuk dapat memberikan anda lebih tidak penasaran lagi untuk dapat melihat wisata ini yang memiliki keunggulan, mari kita bersama-sama menyimak yang dapat di paparkan penulis di sini. Tentang Objek Wisata Pantai Gili Nanggu Yang Belum Terjamah berikut :
 
Yang pertama dari panta ini yang paling terlihat keistimewaanya ialah air pantainya yang berwarna bening serta juga pantai ini termasuk tepian atau pun pinggiran dari Samudra Hindia, namun juga air lautnya yang tenang karena di sini tempatya orang untuk melakukan liburan. Aman untuk anak-anak kita akan tetapi tetap harus di jaga.

Selain itu pula kita bisa melakukan renang atau juga naik perahu untuk sekedar melihat pesona alam bawah laut yang indah dari atas, atau juga kita menyegarkan diri dengan suasana alamnya yang sejuk meskipun di sini terik mataharinya sangat kencang.
 
Terdapat garis pantainya yang luas cocok kita untuk melakukan pemanasan untuk lari-lari kecil maupun berjoging di pasir tersebut, atau juga anda bersama teman-teman bisa membawa bola dengan berolahraga futsal secara ramai-ramai . menguntungkan sekali area yang luas membuat kita menjadi tidak bosan.
 
Fasilitas di dalam Pantai. Seperti biasanya tidak terlalu banyak yang terdapat di pantai Gili Nanggu ini, di sana juga terdapat penjual aneka inuman yang dapat melegakan tenggorokan kita serta juga memanjakan kuliner khas Lombok yang sudah populer untuk di nikmati bersama pasangan anda.
 
Demikianlah Objek Wisata Pantai Gili Nanggu Yang Belum Terjamah , semoga informasi ini memberikan anda wawasan yang dapat di jadikan referensi untuk tujuan liburan anda menjadi menyenangkan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar